Apa yang dimaksud klausa jenis jenis dan contoh nya
Teks eksplanasi menggunakan konjungsi eksternal, yakni konjungsi yang
menghubungkan dua peristiwa, deskripsi benda, atau kualitas di dalam klausa
kompleks atau antara dua klausa simpleks.
1.Klausa kompleks adalah klausa yang terdiri atas lebih dari satu aksi, peristiwa, atau keadaan sehingga mempunyai lebih dari satu verba utama dalam lebih dari satu struktur. Struktur yang satu dan struktur yang lain dihubungkan oleh konjungsi. Namun, sering hubungan itu hanya ditunjukkan oleh tanda baca koma atau titik koma, bahkan tidak ditunjukkan oleh tanda baca apa pun.
2.Klausa simpleks adalah klausa yang terdiri atas satu verba utama yang menggambarkan
aksi, peristiwa, atau keadaan. Klausa simpleks hanya mengandung satu struktur:
subjek^predikator^(pelengkap)^(keterangan). Unsur yang diletakkan di dalam
kurung belum tentu ada dalam klausa.
Contoh Klausa Simpleks
Tanaman menyerap air melalui akar.
subjek predikator objek keterangan cara
Contoh Klausa Simpleks
Banjir adalah fenomena alam yang sumbernya dari curah hujan
dengan intensitas tinggi dan durasi
lama pada daerah aliran sungai (DAS).
subjek predikator objek keterangan
Contoh Klausa Kompleks
Struktur 1
Akibat perubahan tata gunalahan, terjadi erosi
Kata perangkai:
konjungsi sebab-akibat subjek predikator objek
Struktur 2
yang berakibat sedimentasi masuk ke sungai
Kata perangkai:
konjungsi sebab-akibat subjek predikator objek
Struktur 3
sehingga daya tampung sungai berkurang.
Kata perangkai:
konjungsi sebab-akibat subjek predikator
#terimakasih sudah berkunjung makinsemangat ya belajaranya